20/04/2010

Pemimpi kecil yang berangan tuk merubah nasibnya… (Boleh saya berbicara melalui senikata lagu?)


Pemimpi kecil yang berangan
tuk merubah nasibnya…
(Boleh saya berbicara melalui senikata lagu?))




    ku hanya pemimpi kecil yang berangan
    tuk merubah nasibnya…

            oh.. bukankah ku pernah melihat bintang
            senyum menghiasi sang malam
            yang berkilau bagai permata
            menghibur yang lelah jiwanya
            yang sedih hatinya
            yang lelah jiwanya
            yang sedih hatinya

                    ku gerakkan langkah kaki
                    di mana CINTA akan bertumbuh
                    ku layangkan jauh mata memadang
                    tuk melanjutkan mimpi yang terutus
                    masih ku coba mengejar rinduku
                    meski peluh membasahi tangan
                    lelah penat tak menghalangiku
                    menemukan bahagia


Salam malam Selasa kepada anda yang sudi membacanya. Saya menaip post ini sambil mendengar lagu dalam video di bawah;-)

Orang kata, gambar berbicara lebih daripada kata-kata. Dan, ada masanya, senikata lagu lebih baik dalam meluahkan rasa. Jadi, malam ini saya ingin berbicara melalui senikata lagu, boleh?

Saya menaip post ini sambil mendengar lagu dalam video di bawah. Lagu 'Sang Penghibur' dendangan Padi. Padi adalah antara band kegemaran saya, cuma sekarang saya sudah agak kurang mendengar lagu-lagu dari band ini. Saya suka dengan muzik Padi yang sedap (sebab itu Padi jadi duta mi Sedaap;p) dan senikata lagunya yang puitis dan 'Begitu Indah'. Nama Padi itu sendiri agak unik lagipun ia sesuatu yang sangat dekat dengan kita sehari-hari. ;-)








setiap perkataan yang menjatuhkan
tak lagi ku dengar dengan sungguh

juga tutur kata yang mencela
tak lagi ku cerna dalam jiwa

aku bukanlah seorang yang mengerti
tentang kelihaian membaca hati

ku hanya pemimpi kecil yang berangan
tuk merubah nasibnya…

oh.. bukankah ku pernah melihat bintang
senyum menghiasi sang malam
yang berkilau bagai permata
menghibur yang lelah jiwanya
yang sedih hatinya
yang lelah jiwanya
yang sedih hatinya


ku gerakkan langkah kaki
di mana CINTA akan bertumbuh
ku layangkan jauh mata memadang
tuk melanjutkan mimpi yang terutus
masih ku coba mengejar rinduku
meski peluh membasahi tangan
lelah penat tak menghalangiku
menemukan bahagia

o… o…
bukankah ku pernah melihat bintang
senyum menghiasi sang malam
yang berkilau bagai permata
menghibur yang lelah jiwanya
yang sedih hatinya
yang lelah jiwanya
yang sedih hatinya

yang lelah jiwanya
oo..
bukankah ku bisa melihat bintang
senyum menghiasi sang malam
yang berkilau bagai permata
menghibur yang lelah jiwanya

bukankah hidup ada PERHENTIAN
tak harus kencang terus berlari
ku helakan nafas panjang
tuk siap berlari kembali…
berlari kembali..
melangkahkan kaki
menuju cahaya

bagai bintang yang bersinar
menghibur yang lelah jiwanya
bagai bintang yang berpijar
menghibur yang sedih hatinya




4 ulasan:

  1. Ustaz ni memang berjiwa seni...halus..

    saya tak minat padi!..erkk maksud saya kumpulan padi..hehe

    BalasPadam
  2. salam ustaz..
    sesekali layan lagu pun baik
    tidaklah jiwa sunyi jer..he he

    BalasPadam
  3. Afida Anuar:

    Salam Afida.

    Ehem ehem;p

    Fida tahu, nama penyanyi kumpulan Padi ialah Padli. Hehe, beza pada huruf L saja kan;-)

    Terima kasih Fida;-)

    BalasPadam
  4. zulkbo:

    Salam Bang Zul.

    Hehe, kadang-kadang jiwa yang sunyi sangat menyeksakan;p

    Terima kasih Bang Zul;-)

    BalasPadam